Tuesday, March 1, 2016

PERLOMBAAN BAGI ANAK BERGUNA SAMPAI HARI TUA.

 PERLOMBAAN BAGI ANAK BERGUNA 
SAMPAI HARI TUA.

catatan Dr.H.M.Rakib Riau Indonwsia

       Rabu 2 Mei 2016, penulis menjadi juri lomba anak-anak berkebutuhan khusus. Teringatlah dahulu, ketika tahun 1970-an, penulis sangat asyik ikut lomba puisi dan pidato, serta MTQ, di Kecamaatan Kampar, Airtiris namun yang beruntung adalah pada acara LOMBA PIDATO di Airtiris.(Dr.Haji M.Rakib) waktu itu menulis puisi dengan memberi gelar Doktor di awal nama, tapi tidak tahu artinya goktor itu apa, dan mendapatakannya bagaimana, akhirnya 39m tahun kemudian alahamdulillah jadi kenyataan.

                      Pernah kucoba, berladang padi,
                  Lima tahun, mengorbankan diri,
                  Sambil sekolah, mencari rezeki,
                  Ke Airtiris, pergi mengaji.

       Penulis sebagai anak desa, yang selalu dipaksa mencangkul ke sawah, ingin kehidupan lain. Ingin jadi pujangga, pejabat dan ulama, entah apa lagi, yang dicita-citakan waktum itu. Sampai dewasa, msangat besar pengaruhnya. Kalau tidak salah, ada 3 faktor utama yang berperan dalam kesuksesan anak.
Pertama adalah asah, alias stimulasi. Lewat stimulasi, maka bakat anak akan semakin mengilap. Seperti halnya mata pisau, semakin lama diasah akan semakin ditajam dan mengilap. Sebaliknya, setajam apa pun pisau itu, bila tidak diasah akan tetap tumpul, bahkan rusak dan berkarat. Orangtua baiknya melakukan stimulasi sejak dini.
Utamanya pada tiga tahun pertama, di saat perkembangan di semua aspek berkembang dengan pesat. Potensi anak pun terlihat. Bila itu yang terjadi, lanjutkan dengan memasukkan anak kursus, mengikutkan lomba, dan sebagainya.
Yang kedua adalah asih atau kasih sayang. Lewat kasih sayang, anak akan merasa aman dan nyaman. Dengan kondisi seperti ini, kepercayaan diri anak akan terdongkrak, sehingga anak akan memiliki kompetensi dan semangat berprestasi.
Bila ini terus dilakukan, maka keberhasilan tinggal menunggu waktu.

Sebuah penelitian di Amerika telah membuktikannya. Doctor Bernard Siegel, ahli bedah dari Children’s Hospital of Pittsburgh, USA, membuktikan hasil riset menarik, kecupan seorang ibu kala melepas anak pergi ke sekolah dapat meningkatkan prestasi akademik sang buah hati. Selain kecupan, agar anak lebih termotivasi, orangtua juga dapat memberikan dukungan saat ikut bertanding, mengantar jemput saat latihan, dan selalu memompa semangat anak.
Terakhir adalah asuh alias pengasuhan, salah satunya adalah pemberian nutrisi tepat. Nutrisi merupakan bahan bakar anak untuk beraktivitas, termasuk belajar, ikut lomba, dan sebagainya. Dengan pemberian nutrisi yang tepat, diharapkan ia tidak hanya menjadi pribadi yang tidak hanya kuat dan sehat, tapi juga cerdas.

Jadi, agar anak sukses, sekarang dan untuk masa depannya, mari berikan asah, asih, dan asuh dengan optimal. Langkah kecil orangtua hari ini akan berdampak besar pada masa depan anak. (Nakita)

1 comment:

  1. Assalamu Alaikum wr-wb, perkenalkan nama saya ibu Sri Rahayu asal Surakarta, saya ingin mempublikasikan KISAH KESUKSESAN saya menjadi seorang PNS. saya ingin berbagi kesuksesan keseluruh pegawai honorer di instansi pemerintahan manapun, saya mengabdikan diri sebagai guru disebuah desa terpencil di daerah surakarta, dan disini daerah tempat mengajar hanya dialiri listrik tenaga surya, saya melakukan ini demi kepentingan anak murid saya yang ingin menggapai cita-cita, Sudah 9 tahun saya jadi tenaga honor belum diangkat jadi PNS Bahkan saya sudah 4 kali mengikuti ujian, dan membayar 70 jt namun hailnya nol uang pun tidak kembali bahkan saya sempat putus asah, pada suatu hari sekolah tempat saya mengajar mendapat tamu istimewa dari salah seorang pejabat tinggi dari kantor BKN pusat Jl. Letjen Sutoyo No. 12 Jakarta Timur karena saya sendiri mendapat penghargaan pengawai honorer teladan, disinilah awal perkenalan saya dengan beliau, dan secara kebetulan beliau menitipkan nomor hp pribadinya 0853-1144-2258 atas nama Drs Muh Tauhid SH.MSI beliaulah yang selama ini membantu perjalanan karir saya menjadi PEGAWAI NEGERI SIPIL, alhamdulillah berkat bantuan bapak Drs Muh Tauhid SH.MSI SK saya dan 2 teman saya tahun ini sudah keluar, bagi anda yang ingin seperti saya silahkan hubungi bapak Drs Muh Tauhid SH.MSI, siapa tau beliau bisa membantu anda

    ReplyDelete

Komentar Facebook